Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Cara Membuat Abstrak Skripsi Otomatis (Online) yang Benar

cara membuat abstrak skripsi otomatis

Cara Membuat Abstrak Skripsi Otomatis - Apakah kamu adalah seorang mahasiswa yang sedang mengerjakan tugas kuliah berupa jurnal? Jika iya, mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan yang namanya abstrak skripsi bukan?

Abstrak biasa kita temui di bagian pertama penulisan karya tulis ilmiah. Tentu saja abstrak ini harus kamu tulis ketika mengerjakan karya tulis seperti tesis, skripsi, ataupun disertasi.

Namun, tak jarang masih banyak ditemui mahasiswa yang belum paham bagaimana cara membuat abstrak skripsi. Sebenarnya, abstrak dibuat bisa secara manual maupun secara otomatis.

Pada artikel kali ini, kita akan membahas lebih lengkap tentang web abstrak otomatis, dan bagaimana cara membuatnya. Simak penjelasan di bawah ini untuk mengetahui tutorialnya.

Menulis Abstrak yang Baik dan Benar

Untuk memperbudah dalam membuat abstrak, Saya sedikit berbagi beberapa point penting yang dapat membantu kamu dalam membuat abstrak yang baik dan benar. Berikut beberapa diantaranya:

  • Menulis abstrak yang menarik, singkat dan padat
  • Membuat orang penasaran dan ingin membaca abstrak hingga selesai
  • Ditulis dalam paragraf blok yang menyatu
  • Tidak boleh bersifat evaluatif
  • Menggunakan active voice ketika mengetik
  • Menggunakan past tense
  • Isi abstrak sebaiknya dibuat dalam 100-250 kata

Web Membuat Abstrak Online

Seperti yang kita ketahui saat ini sudah banyak sekali web generator yang dapat mempermudah kita untuk mengerjakan suatu pekerjaan secara cepat dan otomatis.

Salah satu tugas yang selalu ada untuk pelajar adalah membuat abstrak pada skripsi. Untungnya sudah ada beberapa web membuat abstrak secara online, berikut adalah beberapa diantaranya:

  • https://www.classgist.com/abstract-generator.aspx
  • https://www.phdresearchproposal.org/abstract-generator/
  • https://x.writefull.com/abstract-generator/index.html
  • https://www.nelsenso.net/en/abstract-online.aspx

Cara Membuat Abstrak Skripsi Otomatis

Salah satu website yang sering digunakan oleh mahasiswa untuk membuat abstrak skripsi otomatis adalah Classgit. Di website ini, kamu tidak perlu memasukkan informasi seluruh bagian dari karya tulis yang kamu buat, hanya metodologi, latar belakang, dan kesimpulan saja.

Karena bersifat online, maka kamu perlu menyambungkan perangkat dengan jaringan internet untuk bisa mengaksesnya.

Tanpa berlama-lama lagi, simak langkah-langkah cara membuat abstrak skripsi otomatis menggunakan situs Classgit di bawah ini dengan baik.

  1. Buka browser yang kamu gunakan di PC atau komputer.
  2. Kunjungi situs classgit.com
  3. membuat abstrak otomatis di classggit
  4. Jika pertama kali mengunjungi website tersebut, kamu diharuskan untuk mengisi beberapa bidang yang sesuai.
  5. Di kolom bagian pertama (Overview of the Study: Research Problem, Aims, and Objectives), isilah masalah, tujuan, hingga masuk dari penelitian. Kamu bisa mengisikan dengan karakter dari 0 hingga 60 karakter.
  6. Selanjutnya di kolom kedua (Methods/Research Methodology), isikan bagian ini dengan metode penelitian yang digunakan dengan maksimal karater sebanyak 60 karakter.
  7. Di kolom ketiga (Results or Findings), isi bagian tersebut dengan hasil dari penelitian yang sudah dilakukan, maksimal karakternya masih sama yakni 60 karakter.
  8. Kolom keempat atau kolom terakhir (Conclusion or Recommendations), berisi kesimpulan dari penelitian, dengan batas maksimal jumlah karakter sebanyak 60 karakter.
  9. Cek ulang setiap kolom yang sudah diisi, lalu lanjutkan ke langkah berikutnya.
  10. Pilih menu button VIEW ABSTRACT, tunggu beberapa saat hingga abstrak muncul.

Membuat Abstrak Skripsi Otomatis dengan Web Abstrak Generator

Alternatif lain yang biasa digunakan oleh para mahasiswa selain Classgist adalah situs Writemeanabstract. Pada kenyataannya, website ini hampir mirip dengan situs sebelumnya saat digunakan, bahkan lebih mudah.

Jika di situs Classgist kamu perlu memasukkan informasi bab I hingga V di kolom yang sudah disediakan, di website ini kamu hanya perlu memasukkan informasi judul dan paragraf saja.

Namun, di situs ini juga mengharuskan kamu untuk menyambungkan perangkat dengan jaringan internet karena sama-sama bersifat online.

Berikut tutorial lebih lengkap untuk membuat abstrak secara otomatis di web abstrak generator.

  1. Buka browser yang kamu gunakan di PC atau komputer.
  2. Kunjungi situs writemeanabstract.com.
  3. membuat abstrak skripsi otomatis dengan web abstrak generator
  4. Isikan judul yang kamu gunakan di kolom "Paste title here".
  5. Isi juga topik penelitian pada kolom "Paste full text here".
  6. Pilih jumlah words sesuai kebutuham, terdapat beberapa pilihan yaitu 100, 150, 200 dan 300.
  7. Selanjutnya, klik tombol Summarize.
  8. Tunggu beberapa saat hingga abstrak kamu siap untuk dimunculkan.

Akhir Kata

Demikian sekilas informasi singkat mengenai cara membuat abstrak skripsi otomatis yang cepat dan mudah. Cara membuat abstrak otomatis ini sangat berguna ketika kamu harus mengerjakannya dalam keadaan yang sangat mendesak. Kamu bisa menggunakan salah satu di antara kedua situs yang sudah dijelaskan di atas.

Posting Komentar untuk "Cara Membuat Abstrak Skripsi Otomatis (Online) yang Benar"